Indeks Berita 20 Mei 2024

Perahu yang Ditumpangi Bocor, 2 Pemancing Tewas Tenggelam di Sungai Brantas Malang
  • DAERAH
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:26 WIB

Dua orang pemancing tewas tenggelam di aliran Sungai Brantas, Malang, dalam peristiwa terbaliknya sebuah perahu pada Senin pagi (20/5/2024).
NIK Dinonaktifkan, Warga Tak Bisa Daftarkan Anaknya PPDB 2024 di Jakarta
  • METRO
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:24 WIB

Warga DKI Jakarta yang Nomor Induk Kependudukan (NIK) dinonaktifkan karena tidak berdomisili lagi di Jakarta tidak dapat mendaftarkan anaknya dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024.
SYL Rutin Minta Badan Karantina Kementan Kirim Durian ke Rumdin, Nilainya Rp20-40 Juta
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:24 WIB

Mantan Sekretaris Badan Karantina Kementan, Wisnu Haryana menyatakan pihaknya sering diminta untuk mengirim durian Musang King ke Rumdin Syahrul Yasin Limpo (SYL) di Widya Chandra.
Umrah Wajib, Jemaah Haji Indonesia Bertahap Diberangkatkan dari Madinah ke Makkah
  • KALAM
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:18 WIB

Jemaah haji Indonesia gelombang pertama yang sudah berada di Madinah selama sembilan hari, mulai Senin (20/5/2024) bertahap diberangkatkan ke Makkah.
Raja Salman Idap Infeksi Paru-paru, Kenali Penyebab dan Gejalanya
Raja Salman dilaporkan mengidap infeksi paru-paru. Kabar ini disampaikan langsung oleh Pengadilan Kerajaan dalam informasi terkini mengenai kesehatan sang raja.
PTUN Perintahkan Dewas KPK Tunda Sidang Vonis Etik Nurul Ghufron
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:07 WIB

PTUN mengabulkan permohonan Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron terkait proses sidang etik di Dewas KPK. PTUN Jakarta memerintahkan Dewas KPK menunda pembacaan putusan sidang etik dari Nurul Ghufron.
Peras Pedagang Toko, Polisi Gadungan Ditangkap Polres Jakarta Timur
  • METRO
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:06 WIB

Sering memeras pedagang toko obat dan minuman, polisi gadungan ditangkap Polres Metro Jakarta Timur. Saat ditangkap, pelaku memakai seragam dinas berpangkat Aiptu.
Status Masih Awas, Badan Geologi Sebut Peralatan Pemantau Gunung Ibu Rusak
  • DAERAH
  • Senin, 20 Mei 2024 - 17:03 WIB

Kepala Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Muhammad Wafid melaporkan, saat ini satu peralatan pemantauan di Gunung Ibu di Halmahera Barat, Maluku Utara mengalami kerusakan.
Pengamat Intelijen Nilai Sjafrie Sjamsoeddin Punya Loyalitas dan Kecepatan Kerja
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:58 WIB

Loyalitas dan kecepatan kerja yang dimiliki Sjafrie Sjamsoeddin penting untuk membantu Prabowo-Gibran menjalankan seluruh program kerja memimpin Indonesia selama periode 2024-2029.
Penyanyi Nayunda Jadi Tenaga Honorer Kementan Titipan, Digaji Rp4,3 Juta Per Bulan
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:58 WIB

Sekretaris Badan Karantina Kementerian Pertanian (Kementan), Wisnu Haryana menyatakan penyanyi Nayunda Nabila menjadi tenaga honorer Kementan titipan.
56 Ribu Lebih Jemaah Haji Indonesia Tiba di Madinah, 6 Orang Wafat
  • KALAM
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:58 WIB

Jemaah haji Indonesia yang sudah tiba melalui Bandara Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah berjumlah 56.750 orang yang terbagi dalam 144 kelompok terbang.
Toulon Cup 2024: Como Servis Timnas Indonesia U-20, Dari Lapangan Latihan hingga Fasilitas Lainnya
  • SPORTS
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:57 WIB

Timnas Indonesia U-20 bakal menjalani latihan selama delapan hari di Como, Italia, sebelum berkompetisi di Toulon Cup 2024
Film BBC Burning Sun untuk Tutupi Kasus HYBE? Ini Faktanya
  • GENSINDO
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:53 WIB

Film dokumenter BBC Burning Sun: Exposing the secret K-pop chat groups yang dirilis bersamaan dengan konflik HYBE dan MIn Hee-jin menimbulkan kecurigaan dari segelintir netizen.
Geger! Dipergoki Anak Istri, Oknum Kapolsek Diduga Selingkuh di Asrama Polisi
  • DAERAH
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:53 WIB

Seorang perwira polisi dari Polres Bojonegoro, Jawa Timur (Jatim) yang saat ini menjabat sebagai Kapolsek di salah satu kecamatan diduga selingkuh.
Gala Dinner WWF 2024 Jadi Sorotan Dunia, Wishnutama: Terima Kasih Pak Jokowi
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:49 WIB

Gala Dinner World Water Forum (WWF) ke-10 di Garuda Wisnu Kencana Cultural Park, Bali pada Minggu, 19 Mei 2024 menjadi perhatian dunia internasional karena keindahan dan kemegahannya.
IHSG Hari Ini Ditutup Melemah ke 7.266 Saat 190 Saham Berjatuhan
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini ditutup ke zona merah pada sesi terakhir perdagangan, usai sempat menguat di awal sesi.
Pengertian Miqat dan Sejarahnya yang Wajib Diketahui Kaum Muslim
  • KALAM
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:45 WIB

Pengertian Miqat adalah tempat jemaah haji untuk memulai niat haji dan memakai baju ihram. Dari tempat itu, ia harus mulai menghindari larangan dalam ibadah haji.
Viral Video Ayah Ayu Ting Ting Labrak Jamaah Malaysia saat Ibadah Haji: Jangan Hina Negara Saya!
Viral di media sosial video ayah Ayu Ting Ting, Abdul Rozak melabrak jamaah Malaysia saat ibadah haji. Aksi Abdul Rozak marah di Tanah Suci menjadi sorotan.
KLHK Terus Sosialisasikan FOLU Net Sink 2030
  • NASIONAL
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:43 WIB

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kembali menyosialisasikan Indonesia's Forestry and Other Land Use (FOLU) Net Sink 2030 di tingkat sub nasional. Sosialisasi dalam rangka akselarerasi implementasi Rencana Operasional Indonesias FOLU Net Sink 2030 digelar di Provinsi Jawa Timur, belum lama ini.
10 KWT di Magelang Dapat Bantuan Benih Lele dan Sayuran dari Tani Merdeka
  • DAERAH
  • Senin, 20 Mei 2024 - 16:43 WIB

Sebanyak 10 Kelompok Wanita Tani (KWT) asal Magelang mendapat bantuan benih lele dan sayuran untuk meringankan beban dan membantu memajukan usaha para petani.