Indeks Berita 15 Mei 2024

Apresiasi Loyalitas Pelanggan, ICONNET Gelar Nobar di 25 Kota
Penyedia layanan internet full fiber optic dari PLN, ICONNET, menggelar program Nonton Bareng ICONNET untuk mengapresiasi loyalitas para pelanggannya.
Danjen Kopassus di Era Soekarno, Nomor 1 Pelatih Pertama Pasukan Elite Korps Baret Merah
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:49 WIB

Ada sejumlah Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) di era Presiden Soekarno. Mereka merupakan generasi pertama pasukan Korps Baret Merah di awal-awal masa Kemerdekaan Indonesia.
8 Fakta Kecelakaan Maut Fortuner di Kawasan Gunung Bromo Malang
  • DAERAH
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:43 WIB

Kecelakaan maut terjadi di kawasan Wisata Gunung Bromo, Kabupaten Malang. Sebuah mobil yang dinaiki 9 orang terjun ke jurang yang berada di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS). Peristiwa terjadi Senin (13/5) sekitar pukul 18.00 WIB.
Jelang Rilis Neraca Dagang RI, IHSG Berpotensi Bergerak Sideways di Kisaran 7.002-7.154
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan tengah pekan hari ini, Rabu (15/5/2024) berpotensi bergerak sideways pada sepanjang sesi jelang rilis data perekonomian yakni neraca perdagangan.
450.000 Warga Palestina Tinggalkan Rafah saat Tank-tank Israel Terus Menusuk
Sekitar 450.000 warga Palestina telah meninggalkan Rafah sejak Israel memerintahkan lebih banyak warga Palestina mengungsi pada Sabtu (11/5/2024).
Ilmuwan Temukan Spesies Kepiting Baru, dengan Cakar Setajam Silet
  • SAINS
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:29 WIB

Para ilmuwan menemukan spesies baru di Laut China Selatan. Mereka menaiki kapal selam dan terjun ke ribuan kaki di bawah permukaan laut. Hasilnya, mereka menemukan makhluk besar yang tertutup duri.
Ketua Dewan Pakar PKS: Duet IBH-Ririn di Pilwalkot Depok 2024 Belum Final
  • METRO
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:23 WIB

Ketua Dewan Pakar PKS Kota Depok Mohammad Idris mengatakan duet Imam Budi Hartono (IBH)-Ririn Farabi Arafiq dari Golkar di Pilwalkot Depok 2024 masih belum final. Menurutnya semua masih cair dan terbuka lebar untuk cawalkot dari partai politik lain yang hendak melamar IBH.
Tim Patroli Benahi Utilitas Jalur Kabel Optic di Blora
  • DAERAH
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:14 WIB

Tim patroli jalur kabel optik menemukanadanya utilitas instalasi kabel optic yang turun sehingga berpotensi menimbulkan kecelakaan di Blora, Jawa Tengah.
Mitologi Penciptaan 2 Gunung Suci Jawa Sebelum Pecah Perang Bubat di Majapahit
  • DAERAH
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:11 WIB

Perang Bubat antara Kerajaan Majapahit dan Sunda memutuskan hubungan keduanya. Konon keduanya sebelumnya sempat 'mesra' dalam hal berkomunikasi dan berinteraksi. Perang di saat lamaran putri Raja Sunda itu telah mengakhiri kerja sama kedua kerajaan itu.
Raphael Varane Pamit dari MU Akhir Musim Ini
  • SPORTS
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:06 WIB

Raphael Varane sudah membuat keputusan tentang masa depannya.
5 Fakta Eks Gubernur Jakarta Henk Ngantung, Seniman Teman Chairil Anwar yang Dituduh Antek PKI
  • METRO
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 06:02 WIB

Sosok Henk Ngantung mungkin masih terdengar asing bagi sebagian warga Jakarta. Namanya kalah mentereng dibandingkan mantan Gubernur DKI Jakarta Ali Sadikin atau Sutiyoso/Bang Yos.
Rambut Rontok setelah Mandi Bisa Jadi Tanda Penyakit Anemia
Rambut rontok setelah mandi bisa menjadi tanda penyakit anemia. Kondisi ini sering dikeluhkan banyak orang, terutama mereka yang mempunyai rambut panjang.
Makkah Luncurkan Kampanye Dilarang Haji Tanpa Izin
  • KALAM
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 05:41 WIB

Wilayah Makkah meluncurkan kampanye Dilarang Haji Tanpa Izin untuk mencegah kepadatan dan masalah lainnya selama ibadah haji akhir tahun ini.
Mengenal Arti dan Makna Baret Jingga Kopasgat, Pasukan Elite TNI AU
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 05:26 WIB

Arti dan makna baret jingga dari Komando Pasukan Gerak Cepat (Kopasgat) memiliki sejumlah historis, yang sebelumnya bernama Komando Pasukan Khas (Kopaskhas).
Perkemahan Solidaritas Gaza: Menjamur di Eropa, Australia, Meksiko dan Jepang
  • KALAM
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 05:15 WIB

Tak hanya di AS. Perkemahan solidaritas Gaza juga muncul di tempat lain di Eropa, Australia, Meksiko, dan Jepang. Resonansi global dari gerakan mahasiswa ini terbukti dengan sendirinya.
Di Luar Dugaan, Ternyata Segini Harga Tiket Tyson Fury vs Oleksandr Usyk
  • SPORTS
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 05:05 WIB

Pertarungan Tyson Fury vs Oleksandr Usyk tak lama lagi bakal digelar di Kingdom Arena, Riyadh, Arab Saudi, 18 Mei 2024.
7 Minuman untuk Meningkatkan Daya Ingat, Cegah Pikun
Minuman untuk meningkatkan daya ingat bisa menjadi alternatif untuk membantu lebih fokus dan mencegah pikun. Manfaat ini didapat berkat kandungan di dalamnya.
Kyuhyun Super Junior Cover Lagu Sisa Rasa Milik Mahalini, Suaranya Adem Banget
Kyuhyun Super Junior menghebohkan media sosial setelah mengcover lagu Sisa Rasa milik penyanyi Mahalini Raharja. Artis Korea ini membagikan aksinya di YouTube.
Kecelakaan Bus Study Tour, Sandiaga Tekankan Pentingnya Perketat Fasilitas dan SDM
Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno mengomentari soal kecelakaan bus study tour yang terjadi di Ciater, Subang. Insiden ini menimpa SMK Lingga Kencana.
Debat Sengit Refly Harun dan Saleh Daulay, soal Ketum PAN Kalah Sama Gibran di Pencawapresan
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 01:36 WIB

Debat panas terjadi di 'Rakyat Bersuara' antara Pakar Hukum Tata Negara Refly Harun dengan Ketua Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) Saleh Partaonan Daulay.