Indeks Berita 02 Mei 2024

Cegah Pneumonia, Vaksin PCV 13 Siap Didistribusikan
  • NASIONAL
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 22:08 WIB

Penyakit pneumonia atau infeksi jaringan paru-paru (alveoli) yang bersifat akut merupakan penyebab utama kematian balita di dunia.
Profil FCV Dender, Klub Belgia yang Dirumorkan Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
  • SPORTS
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 22:05 WIB

Belakangan, FCV Dender dirumorkan bakal menjadi pelabuhan baru bagi Marselino Ferdinan.
AS Tuduh Rusia Gunakan Senjata Kimia Chloropicrin, Ini Kandungan Zat Berbahayanya
  • SAINS
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 22:03 WIB

Hubungan Amerika Serikat (AS)-Rusia kembali tegang ketika Washington menuduh Moskow menggunakan senjata kimia terhadap pasukan militer Ukraina sehingga melanggar Konvensi Senjata Kimia (CWC).
Hamas Segera Tanggapi Proposal Gencatan Senjata Israel
Seorang pejabat senior Hamas mengatakan gerakan tersebut akan menanggapi proposal gencatan senjata yang diajukan Israel segera.
Jadi Pintu Gerbang IKN, Kampus ULM Diminta Jadi Pusat Ketahanan Pangan Nasional
  • NASIONAL
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:58 WIB

Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Kalimantan Selatan diminta menjadi kampus ketahanan pangan nasional, pusat penelitian lahan basah, dan mangrove dunia. Sebab, kampus tersebut nantinya menjadi pintu gerbang Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Masuki Era Baru, Industri Konstruksi Diprediksi Tumbuh Dinamis di 2024
Industri konstruksi tengah mengalami pertumbuhan yang dinamis dengan perkiraan pertumbuhan sebesar 4,5% pada 2024.
Suporter Prediksi Timnas Indonesia Menang 2-0 Lawan Irak
  • METRO
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:55 WIB

Timnas Indonesia melawan Irak dalam perebutan peringkat 3 Piala Asia U-23 di Stadion Abdullah bin Khalifa, pukul 22.30 WIB. Suporter Garuda Muda Chowbada berharap anak asuh Shin Tae Yong tampil menyerang dari awal peluit pertandingan.
Warga Medan Mulai Padati Kawasan Kantor Wali Kota untuk Nobar Piala Asia U-23
  • DAERAH
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:53 WIB

Warga Kota Medan, Sumatera Utara mulai memadati kawasan Kantor Wali Kota Medan untuk nonton bareng (nobar) Piala Asia U-23, Kamis (2/5/2024) malam.
Tips Masak Steak Antigagal ala Chef Yuda Bustara
Steak merupakan salah satu sajian western yang simpel dan tak memerlukan banyak bahan.
Al-Quran Surat Al-Anfal 73: Umat Islam Harus Bersatu dan Saling Melindungi
  • KALAM
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:41 WIB

Sayyid Rasyid Ridha menyampaikan ungkapan: Kita bantu-membantu (tolong-menolong) mengenai apa yang kita sepakati dan bersikap toleran dalam masalah yang kita perselisihkan
RTH Tubagus Angke Jadi Sarang Prostitusi, Satpol PP DKI Bakal Tempatkan Anggota
  • METRO
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:38 WIB

RTH di Jalan Tubagus Angke, Jakarta Barat diduga digunakan sebagai tempat lokalisasi prostitusi usai ditemukan banyak alat kontrasepsi (kondom) berserakan.
Viking Persib Club Sesalkan Aksi Perundungan Bobotoh oleh Oknum di Solo
  • DAERAH
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:35 WIB

Viking Persib Club menyesalkan aksi perundungan bebotoh di Solo. Dalam vidio, para pelaku mencukur alis korban untuk memberikan kenang-kenangan kepada bobotoh.
BNI Danai Akuisisi PLTB Sidrap Kapasitas 75 MW Senilai Rp1,76 T
BNI mendanai akuisisi Pembangkit Listrik Tenaga Bayu (PLTB) Sidrap berkapasitas 75 MW di Sulawesi Selatan, senilai USD110 juta atau sekitar Rp1,76 triliun.
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Irak U-23: Rafael Struick Starter!
  • SPORTS
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:33 WIB

Susunan pemain Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 di laga perebutan tempat ketiga di Piala Asia U-23 2024 akan dibahas di artikel ini.
Kemenperin Jaring Ribuan Siswa-Mahasiswa lewat Jarvis 2024
  • DAERAH
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:22 WIB

Kemenperin menjaring ribuan siswa dan mahasiswa lewat Jarvis 2024. Program ini bakal menerima 7.526 siswa dan mahasiswa di 22 SMK dan politeknik se-Indonesia.
Apa Itu Hamilton Hall di Universitas Columbia yang Jadi Pusat Aksi Mendukung Palestina?
Hamilton Hall, gedung akademik di Universitas Columbia yang diduduki mahasiswa yang melakukan protes terhadap perang Israel di Gaza pada awal tanggal 30 April, memiliki sejarah panjang protes mahasiswa.
Indonesia Perkuat Komitmen Konstitusional Berpartisipasi dalam Tatanan Dunia
  • NASIONAL
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:20 WIB

Pemerintah melalui Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menerima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD Indonesia pada pembukaan Pertemuan Tingkat Menteri OECD di Paris Prancis, Kamis (2/5/2024).
Belasan Korban Banjir Lebak Mengungsi, Evakuasi Berlangsung Dramatis
  • DAERAH
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:18 WIB

Sebanyak 16 Kepala Keluarga (KK) di Desa Pasir Kembang, Kecamatan Maja, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, memutuskan untuk mengungsi ke rumah sanak saudara, Kamis, (2/5/2024).
Kemasan Guna Ulang Perlu Digalakkan untuk Kurangi Timbulan Sampah Plastik
  • METRO
  • Kamis, 02 Mei 2024 - 21:16 WIB

Di tengah kritik tanggung jawab produsen terhadap timbulan sampah plastik, Danone Aqua kembali tegaskan komitmennya untuk terus menggunakan galon guna ulang sebagai upaya membantu mengurangi sampah plastik.
Israel Takut Dimasukkan Daftar Hitam PBB karena Genosida di Gaza
Ketakutan semakin meningkat di Israel mengenai masuknya negara kolonial itu ke dalam daftar hitam Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sebagai salah satu negara yang merugikan anak-anak di zona konflik.