Indeks Berita 09 Mei 2024

Gubernur Nonaktif Malut Abdul Gani Segera Disidang, Ini Rincian Uang Suapnya
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:26 WIB

Gubernur nonaktif Maluku Utara (Malut) Abdul Gani Kasuba bakal segera disidang terkait perkara dugaan penerimaan suap dan gratifikasi. Rencananya, Abdul Gani Kasuba bakal disidang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Ternate.
Tak Miliki Izin Impor, Kemendag Tahan Kapal Tanker China di Palembang
Meski telah memiliki kelengkapan Pemberitahuan Impor Barang (PIB), namun kapal tanker asal China itu belum memenuhi ketentuan impor dari Kemendag.
Masuki Teluk Kupang, 6 WNA China dan ABK Diamankan Polisi
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:23 WIB

Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) mengamankan enam Warga Negara Asing (WNA) berkebangsaan China dan enam Anak Buah Kapal (ABK) di sekitaran Teluk Kupang, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Jadwal Pengumuman UTBK SNBT 2024, Begini Cara Lihat Hasilnya
  • EDUKASI
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:19 WIB

Pelaksanaan Ujian Tes Berbasis Komputer (UTBK) SNBT 2024 gelombang pertama telah dilaksanakan pada 30 April dan 2-7 Mei 2024. Begini cara melihat pengumuman UTBK-SNBT 2024.
554 Kloter Jemaah Haji Reguler Tervisa, Terbang Mulai 12 Mei 2024
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:12 WIB

Sebanyak 554 Kelompok terbang atau Kloter jemaah haji reguler sudah tervisa dan siap diberangkatkan ke Tanah Suci mulai 12 Mei 2024.
Kukuhkan Tujuh Profesor Baru, UIN Jakarta Jadi PTKIN dengan Guru Besar Terbanyak
  • EDUKASI
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:03 WIB

Sebanyak tujuh guru besar baru dikukuhkan dalam Sidang Senat Terbuka UIN Jakarta, Rabu (8/5/2024).Dengan tambahan 7 profesor ini menjadikan UIN Jakarta sebagai PTKIN dengan jumlah Guru Besar terbanyak.
BWF Gelar Drawing Ulang, Berikut Hasil Undian Terbaru Thailand Open 2024
  • SPORTS
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:02 WIB

Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) melalukan undian ulang untuk ajang Thailand Open 2024.
6 Langkah Masyariq Antisipasi Terulangnya Masalah Muzdalifah
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:00 WIB

Inilah 6 langkah Masyariq mengantisipasi masalah Muzdalifah tidak terulang lagi menjelang musim haji 2024.
Diduga Selingkuh, Andrew Andika Ketahuan Istri Booking Ani-ani Rp10 Juta
Publik dihebohkan dengan dugaan perselingkuhan artis Andrew Andika. Hal ini pertama kali diungkap oleh istri sang aktor, Tengku Dewi Putri melalui Instagram.
Update Israel Invasi Rafah: 35 Warga Sipil Palestina Tewas, Brigade al-Qassam Cs Melawan
Sebanyak 35 warga sipil Palestina tewas dan 129 lainnya terluka di kota Rafah selama 24 jam terakhir akibat invasi militer Zionis Israel.
Banjir dan Longsor Terjang 2 Kecamatan di Pinrang, 1 Wanita Tewas
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 11:00 WIB

Bencana alam masih terjadi Sulsel, kali ini dua kecamatan di Kabupaten Pinrang kembali diterjang banjir dan longsor. Akibat bencana tersebut satu orang tewas terbawa arus.
Masyariq Beri Layanan Terbaik untuk Jemaah Haji Indonesia di Armuzna: Tambah Pendingin dan Kamar Mandi
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:49 WIB

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menggelar pertemuan dengan Masyariq saat kunjungan kerja ke Arab Saudi. Pertemuan ini membahas penyiapan layanan bagi jemaah haji Indonesia, khususnya saat di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna) dalam musim haji 2024.
KPK Cegah Mantan Ketua DPD Gerindra Maluku Utara Bepergian ke Luar Negeri
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:46 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencegah mantan Ketua DPD Partai Gerindra Maluku Utara, Muhaimin Syarif (MS) untuk bepergian ke luar negeri.
2 Perwira Ukraina Coba Bunuh Zelensky, Diklaim sebagai Hadiah untuk Putin
Ukraina klaim upaya pembunuhan Zelensky ini didalangi FSB Rusia sebagai hadiah untuk pelantikan Putin sebagai presiden.
Istana Ungkap Pansel Capim KPK Berjumlah 9 Orang
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:43 WIB

Istana mengungkapkan anggota panitia seleksi (pansel) calon pimpinan (capim) dan dewan pengawas (dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berjumlah sembilan orang.
9 Jurusan Pendidikan yang Jadi Prioritas Seleksi CPNS dan PPPK 2024, Cek Daftarnya
  • EDUKASI
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:38 WIB

Seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) tahun 2024, termasuk rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) dipastikan akan dimulai bulan Juni mendatang.
Hujan Deras, Tebing 20 Meter Longsor Timpa Rumah Warga Mada di Pinrang
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:32 WIB

Akibat hujan deras yang melanda wilayah Dusun Mada, Desa Lembang Mesakada, Kecamatan Lembang, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan selama empat jam, tebing setinggi 20 meter di bantaran sungai roboh menimbulkan tanah longsor.
Garuda Indonesia Dipastikan Bakal Bergabung dalam InJourney
Proses masuknya maskapai PT Garuda Indonesia Tbk ke dalam ekosistem holding BUMN aviasi dan pariwisata InJourney disebut akan terealisasi tahun ini.
Tinggal di Perkotaan Tingkatkan Risiko Terkena Asma
Sejumlah penelitian menunjukkan bahwa tinggal di perkotaan meningkatkan risiko terkena asma. Meskipun persentase anak-anak yang terdiagnosis asma sama.
6 Aktor dan Idol yang Datang ke Acara Award saat Wamil, Terbaru Lee Do-hyun
  • GENSINDO
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 10:29 WIB

Aktor atau idol Korea yang sedang menjalani wajib militer (wamil) biasanya menghindari tampil dalam acara selebritas, tapi ada beberapa yang malah tampil dalam ajang penghargaan.