Indeks Berita 27 April 2024

Terobosan Baru, Tank Challenger 3 Inggris Mampu Bertempur Tanpa Awak
  • SAINS
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:27 WIB

Challenger 3 milik Inggris mewakili peningkatan signifikan ketimbang desain baru. Yaitu dengan memodernisasi 148 dari 227 tank Challenger 2 Inggris yang ada.
Setelah bZ4X, Toyota Bakal Bikin Mobil Listrik SUV 7 Penumpang
  • OTOMOTIF
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:17 WIB

Saat ini Toyota hanya mengandalkan bZ4X sebagai kendaraan listrik berbasis baterai yang ditawarkan ke konsumen. Toyota lebih fokus pada skema multi-pathway.
Biadab! Tentara Israel Curi Organ dan Kubur Warga Palestina Hidup-hidup
Paramedis dan tim penyelamat yang terlibat dalam pengambilan jenazah warga sipil dari kuburan massal yang ditemukan di Kompleks Medis Nasser di Khan Younis telah melaporkan pencurian organ oleh militer Israel dan mengklaim beberapa korban Gaza dikubur hidup-hidup di kuburan yang baru ditemukan.
RI Gunakan World Water Forum Ke-10 untuk Wujudkan Listrik Murah
Salah satu proyek strategis yang ditawarkan oleh Indonesia untuk masuk ke kompendium World Water Forum 2024 adalah pembangkit listrik tenaga air (PLTA).
Luar Biasa! Marc Marquez Rebut Pole Position MotoGP Spanyol 2024
  • SPORTS
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:15 WIB

Sesi kualifikasi MotoGP Spanyol 2024 telah selesai digelar di Sirkuit Jerez pada Sabtu (27/4/2024) sore WIB.
Gempa M4,8 di Sumur Banten, BMKG: Akibat Aktivitas Sesar Bawah Laut
  • DAERAH
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:11 WIB

BMKG melaporkan gempa dengan kekuatan Magnitudo (M)4,8 mengguncang kawasan Sumur, Kabupaten Pandeglang, Banten, pada Sabtu (27/4/2024) pukul 15.27 WIB.
Produksi Mobil Listrik, Honda Bakal Gelontorkan Dana Rp178,6 Triliun
  • OTOMOTIF
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:10 WIB

Baru-baru ini Honda mengumumkan bakal menggelontorkan dana sebesar USD11 miliar atau Rp178,6 triliun untuk memproduksi mobil listrik di Ontario, Amerika.
Kesehatan Raja Charles III Mengkhawatirkan, Kerajaan Mulai Bahas soal Pemakaman
Kesehatan Raja Charles III mengkhawatirkan Kerajaan Inggris setelah penyakit kanker yang diidapnya semakin buruk. Ia terus berjuang melawan kanker.
Indonesia U-23 vs Uzbekistan, PSSI: Ada Bau-bau Permainan Eropa
  • SPORTS
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:07 WIB

Timnas Indonesia U-23 dipastikan bakal berhadapan melawan Uzbekistan U-23 pada laga semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Senin (29/4/2024) malam WIB.
Siapa yang Cocok Menggunakan Layanan Starlink di Indonesia?
  • TEKNO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:05 WIB

Masuknya Starlink ke Indonesia akan bermanfaat bagi sejumlah kalangan. Terutama, mereka yang hingga saat ini tinggal di wilayah pedalaman dan tidak terjangkau oleh jaringan operator seluler.
Jangan Keliru, Ini Perbedaan Wallet as a Service dan Software as a Service
  • TEKNO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:05 WIB

Dibanding Software as a Service (SaaS), istilah Wallet as a Service (WaaS) memang terbilang baru. Tapi, apa bedanya?
Ijazah Membaca Yasin 1 Kali Seperti 41 Kali, Ketahui Caranya
  • KALAM
  • Sabtu, 27 April 2024 - 17:01 WIB

Ijazah membaca Surat Yasin 1 kali seperti 41 kali ini disampaikan oleh Al-Habib Idrus bin Muhammad Alaydrus. Bagaimana cara dan urutan membacanya?
Polisi Tunggu Izin Keluarga Autopsi Jenazah Brigadir RAT yang Diduga Bunuh Diri di Jaksel
  • METRO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:53 WIB

Polisi mengatakan baru melakukan autopsi jenazah Anggota Polresta Manado, Brigadir Ridhal Ali Tomi (RAT) yang diduga bunuh diri setelah mendapatkan izin dari pihak keluarga.
Gempa M4,8 Guncang Sumur Banten, Dirasakan di Jakarta dan Bogor
  • METRO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:39 WIB

Gempa berkekuatan M4,8 mengguncang Sumur, Banten, Sabtu, 27 April 2024, pukul 15.27 WIB. Gempa dirasakan di Jakarta hingga Bogor.
Profil Dhika Himawan, Calon Istri Brandon Salim
Dhika Himawan kini jadi sosok yang mencuri perhatian banyak orang usai dilamar oleh aktor Brandon Salim.
8 Kali Gempa Guncang Sumur Banten, Getaran Terasa hingga ke Lebak
  • DAERAH
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:32 WIB

Gempa Bumi mengguncang wilayah Sumur, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, Sabtu (27/4/2024). Tercatat sudah delapan kali gempa terjadi.
Polres Jaksel Dampingi Keluarga Brigadir RAT ke RS Polri usai Cek TKP di Mampang
  • METRO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:27 WIB

Keluarga Brigadir RAT, Anggota Sat Lantas Polresta Manado mendatangi lokasi TKP terbunuhnya Brigadir Ridhal Ali Tomi (RAT) di kawasan Mampang, Jakarta Selatan.
Kasus Korupsi Seret Mantan PM Mahathir Mohammad, Polisi Malaysia Periksa Anak dan Para Politisi
Mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad termasuk di antara orang-orang yang diselidiki sehubungan dengan penyelidikan korupsi yang melibatkan putra-putranya. Itu diungkapkan ketua Komisi Anti-Korupsi Malaysia (MACC) Azam Baki.
Indonesia Hajar Hong Kong di Piala Uber 2024, Ester Nurumi Jadi Penentu Kemenangan
  • SPORTS
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:22 WIB

Tunggal Putri, Ester Nurumi Dwi Wardoyo berhasil menghajar Saloni Samirbhai Mehta dalam partai ketiga laga pertama Grup C Piala Uber 2024 antara Indonesia dengan Hong Kong.
Brigadir RAT Diduga Bunuh Diri, Polisi Periksa 18 Saksi
  • METRO
  • Sabtu, 27 April 2024 - 16:22 WIB

Anggota Satlantas Polresta Manado Brigadir RAT tewas diduga bunuh diri di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan. Saat ini, polisi telah memeriksa 18 saksi.