Indeks Berita 12 Mei 2024

Mesir Hanya Bisa Prihatin ketika Pos Penyeberangan Rafah Dikuasai Israel
Mesir menyuarakan keprihatinan atas kendali tentara Israel di penyeberangan Rafah, dan memperingatkan semua pihak terkait bahwa Israel bertanggung jawab atas memburuknya kondisi kemanusiaan di Jalur Gaza.
Ritual Erotis WNA di Ubud Bikin Heboh, Sandiaga Uno: Ini Sangat Mencoreng Wisata Kita
Sandiaga Uno beraksi keras dan akan melakukan investigasi terkait aksi sejumlah Warga Negara Asing (WNA) yang diduga melakukan ritual bernuansa erotis di Bali.
Semarak Bola Indonesia, Cash Aja Mandiri Tunas Finance Gelar Fun Sport Liga Kambing
  • SPORTS
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 22:07 WIB

Timnas Indonesia tampil gemilang di Piala Asia U-23 2024. Prestasi ini menginspirasi Cash Aja Mandiri Tunas Finance untuk menggelar fun sport, bertajuk Liga Kambing Cash Aja 2024.
Longsor di Kelok 9, Jalan Penghubung Sumbar-Riau Putus
  • DAERAH
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 22:06 WIB

Hujan lebat yang mengguyur Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat membuat jalan lintas Sumbar-Riau tertimbun longsor, Minggu (12/5/2024), pukul 20.30 WIB. Akibat longsor tersebut semua kendaraan tidak bisa lewat.
PLN IP Dorong Kesejahteraan Melalui Program Berkelanjutan
Wapres Ma'ruf Amin memberikan apresiasi kepada PLN Indonesia Power (PLN IP) yang berhasil tingkatkan kesejahteraan masyarakat melalui program berkelanjutan.
Berbekal Runner Up Piala Uber, Ester Nurumi Optimistis Tatap Thailand Open 2024
  • SPORTS
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 22:02 WIB

Ester Nurumi Tri Wardoyo, tunggal putri Indonesia, menyatakan harapannya untuk meraih hasil positif di Thailand Open 2024 setelah menjadi runner-up di Piala Uber.
Fakta Chloropicrin, Zat Kimia yang Diduga Digunakan Rusia
  • SAINS
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 22:01 WIB

Fakta Chloropicrin, zat kimia yang diduga digunakan Rusia untuk menggempur Ukaraina menarik perhatian dunia. Pasalnya Chloropicrin adalah zat yang sangat mematikan bagi manusia.
Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Tanah Datar, BPKH Pastikan Tak Gunakan Dana Haji
  • NASIONAL
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:57 WIB

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menyerahkan bantuan tanggap bencana bagi korban banjir dan air bah yang menerjang Nagari III Koto, Kecamatan Rambatan, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Bantuan tersebut merupakan kerja sama dengan mitra kemaslahatan Rumah Zakat.
Banjir Bandang Terjang 3 Kabupaten di Sumbar, Basarnas Padang Sebut Korban Meninggal 37 Orang
  • DAERAH
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:43 WIB

Basarnas Padang menyebutkan ada 37 korban meninggal dunia akibat bencana banjir bandang yang menerjang 3 kabupaten di Sumatera Barat, yaitu Kabupaten Agam, Tanah Datar, dan Padang Panjang.
Demi Pratama Arhan, Azizah Salsha Rela Tinggalkan Konser Niall Horan
Azizah Salsha jadi perhatian saat meninggalkan konser Niall Horan The Show Live On Tour 2024 di Ancol pada 11 Mei 2024. Hal itu dilakukan demi Pratama Arhan.
Mawar Merah dan Lantunan Selawat Thalaal Badru Tanda Cinta Warga Arab untuk Jemaah Indonesia
  • KALAM
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:36 WIB

Sebanyak 393 jemaah haji tiba di hotel sekitar pukul 09.00 waktu Arab Saudi (WAS). Lantunan Thala'al Badru menambah haru suasana penyambutan jemaah.
Balita di Sukabumi Meninggal Digigit Ular Weling saat Tidur
  • DAERAH
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:27 WIB

Seorang balita meninggal dunia setelah digigit ular weling yang masuk ke dalam rumahnya, di Jalan Subang Kulon RT 01/06, Kelurahan Subangjaya, Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi, Minggu (12/5/2024).
Mengharukan, Nenek Asal Sulteng Rela Nabung di Kasur selama 50 Tahun untuk Pergi Haji
  • NASIONAL
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:24 WIB

Ibadah haji merupakan salah satu rukun Islam kelima bagi kaum muslimin. Tak heran jika siapa pun ingin melaksanakan ibadah haji di Tanah Suci.
Latih Pilot China Mendaratkan Pesawat di Kapal Induk, Mantan Marinir AS Dituduh Melakukan Aksi Spionase
Seorang mantan pilot Marinir AS, Daniel Duggan, 55, ditangkap otoritas keamanan Australia karena terlibat aksi spionase. Dia melatih melatih pilot militer China untuk mendarat di kapal induk dan tanpa sadar bekerja dengan seorang peretas China.
Siswa SMK Lingga Kencana yang Selamat dari Kecelakaan Dapat Pendampingan Psikologis
  • METRO
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:14 WIB

SMK Lingga Kencana akan memberikan pendampingan psikologis kepada siswa-siswa yang selamat dari kecelakaan maut bus di Ciater, Subang, Jawa Barat. Pendampingan psikologis diberikan melalui kerja sama dengan Pemkot Depok guna membantu pemulihan trauma.
Jasa Marga Catat 162.553 Kendaraan Balik ke Jabotabek lewat 4 Gerbang Tol
PT Jasa Marga (Persero) Tbk menyebutkan 162.553 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek dari empat gerbang tol (GT) utama.
Longsor Sitinjau Lauik Seret 2 Minibus Berisi 6 Orang ke Jurang, Gubernur Turun Tangan
  • DAERAH
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:10 WIB

Longsor yang memutuskan jalan Sitinjau Lauik rute Padang-Solok menyeret 2 unit mobil minibus berisi 6 orang ke dalam jurang, Minggu (12/5/2024) pukul 16.15 WIB. Gubernur Sumbar beserta rombongan Tim Humas dibantu beberapa warga langsung turun ke dasar jurang mengevakuasi korban.
Sandiaga Uno Respons Video Viral Pejabat Kemenhub Ajak YouTuber Korsel ke Hotel: Tidak Bisa Diterima
Sandiaga Uno angkat bicara terkait video viral Kepala Kantor UPB Sangia Nibandera Kolaka, yang mengajak Jiah, YouTuber asal Korea Selatan ke hotel di Manado.
Siapa Calon Lawan Timnas Indonesia di Uji Coba Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026?
  • SPORTS
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 21:05 WIB

Tim Nasional (Timnas) Indonesia direncanakan lakukan uji coba jelang hadapi Irak dan Filipina dalam lanjutan Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Yayasan SMK Lingga Kencana Pastikan Kegiatan Belajar Siswa Tetap Berlangsung
  • METRO
  • Minggu, 12 Mei 2024 - 20:38 WIB

Yayasan Kesejahteraan Sosial (YKS) selaku pihak yang menaungi SMK Lingga Kencana memastikan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) tetap dilanjutkan. Meski Yayasan mengakui mereka masih berduka atas peristiwa kecelakaan maut Bus Putera Fajar yang mengangkut siswa SMK kelas XII di Ciater, Subang, Jawa Barat.