Indeks Berita 19 Mei 2024

Puing-puing Pesawat Jatuh di BSD Dievakuasi ke Lapangan Terbang Pondok Cabe
  • METRO
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:43 WIB

Puing-puing pesawat dengan nomor PK-IFP 172 yang jatuh di BSD, Tangerang Selatan, Minggu (19/5/2024), dievakuasi ke Lapangan Terbang Pondok Cabe.
Indodax Sebut Anak Muda Mayoritas Jadi Investor Kripto
Perdagangan aset kripto di Indonesia telah menarik minat anak muda di dunia investasi digital. Dukungan teknologi blockchain telah membuat kripto sebagai pilihan investasi.
Pentingnya Komitmen Perusahaan bagi Pengembangan Masyarakat Sekitar
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:39 WIB

Seluruh perusahaan di sektor pertambangan batubara diminta menjalankan program Corporate Social Responsibility (CSR) serta Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM).
Relawan AJJ Usul Jokowi Masuk Partai Berkarakter Ini
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:32 WIB

Ketua Umum Relawan Alap-Alap Jokowi (AAJ) Muhammad Isnaini sepakat agar Presiden Joko Widodo (Jokowi) harus masuk partai politik.
Obat yang Harus Dibawa Jemaah Haji Indonesia
Obat yang harus dibawa jemaah Haji Indonesia perlu diperhatikan agar selama menjalani ibadah di Tanah Suci tidak mengalami masalah kesehatan.
Heboh Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Terbongkar dari Kecurigaan Perias Pengantin
  • DAERAH
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:30 WIB

Viral seorang pria di Halmahera Selatan, Maluku Utara, melangsungkan pernikahan sesama jenis hingga menghebohkan warga. Ironisnya pernikahan sesama jenis itu telah terverifikasi di Kantor Urusan Agama (KUA) Halmahera Selatan dan kades setempat.
Luncurkan Operasi Besar, Prancis Kirim 600 Polisi ke New Caledonia
Polisi Prancis yang berusaha memulihkan ketertiban di wilayah pulau New Caledonia setelah berhari-hari kerusuhan mematikan telah membersihkan puluhan barikade yang menghalangi jalan utama yang menghubungkan bandara ke ibu kota, Noumea.
Negara-negara Ini Paling Tahan Terhadap Perang Dagang, RI Termasuk!
Perekonomian Indonesia diperkirakan tidak terlalu rentan terhadap sanksi perdagangan dibandingkan India, Brasil, Kanada dan beberapa negara maju lainnya.
Begini Kondisi Jenazah Korban Pesawat Jatuh di BSD
  • METRO
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:25 WIB

Kepala RS Polri Brigjen Pol Hariyanto menyebut kondisi jenazah tidak mengalami luka bakar. Namun, kata dia, kondisinya cukup memprihatinkan karena korban mengalami benturan yang cukup keras.
Mantan Pelari Nasional Triyaningsih Ramaikan Grey Days Run 2024
  • SPORTS
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:16 WIB

Menurut Triyaningsih, salah satu tugas besar saat ini adalah menyebarkan minat lari agar lebih banyak pelari non-profesional berminat menjadi atlet.
Starlink Jualan di Indonesia, Kemkominfo Pede Fiber Optik Lebih Canggih dari Satelit
  • TEKNO
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:13 WIB

Starlink telah resmi beroperasi di Indonesia. Meski demikian, Starlink secara teknologi kalah jauh dari fiber optik karena Starlink mengandalkan satelit.
Momen Jokowi dan Delegasi KTT World Water Forum Nikmati Kembang Api di GWK Bali
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:12 WIB

Presiden Jokowi bersama sejumlah delegasi KTT ke-10 WWF menikmati sederet hiburan yang disuguhkan di tengah-tengah momen gala dinner di Taman Budaya GWK, Kabupaten Badung, Bali.
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Delegasi Timnas Irak Survei Lapangan di Indonesia
  • SPORTS
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:05 WIB

Delegasi Timnas Irak dikabarkan sudah tiba di Indonesia menjelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Reza Rahadian Unjuk Bakat di World Water Forum, Nyanyi Lagu Lenggang Puspita
Reza Rahadian dikenal dengan aktingnya yang memukau. Tapi, di acara Welcoming Dinner World Water Forum, dia tampil spesial menyanyi lagu Lenggang Puspita.
Polisi Tunggu Persetujuan Keluarga Otopsi Korban Pesawat Jatuh di BSD
  • METRO
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 21:00 WIB

Polisi menunggu pihak keluarga datang ke Rumah Sakit Polri untuk meminta persetujuan otopsi terhadap tiga jenazah korban pesawat latih PK-IFP 172 jatuh di kawasan BSD, Tanggerang Selatan.
Helikopter yang Mengangkut Presiden Iran Mengalami Kecelakaan
Sebuah helikopter yang mengangkut Presiden Iran Ebrahim Raisi terlibat dalam kecelakaan ketika dia mengunjungi negara tetangga Azerbaijan. Itu dilaporkan kantor berita semi-resmi Iran Tasnim melaporkan pada X pada Minggu (19/5/2024).
Kebebasan Beragama Perlu Menghargai Etika Sosial
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 20:50 WIB

Menjalankan kebebasan beragama sesuai dengan apa yang diyakini perlu menghargai etika sosial. Hal ini dimaksudkan agar perbedaan dalam menjalankan keimanan tidak menjadi penghambat lancarnya komunikasi antar masyarakat.
Jenazah Pulu Darmawan Korban Tewas Pesawat Jatuh di Tangsel akan Dimakamkan di Semarang
  • DAERAH
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 20:45 WIB

Salah satu korban tewas insiden jatuhnya pesawat latih di BSD Kota Tangerang Selatan adalah Pulu Darmawan (39). Dia adalah instruktur penerbang, warga asli Dusun Jetis, Desa Ngasem, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang.
Mengunjungi Percetakan Al-Quran Terbesar di Dunia, Pulang Diberi Mushaf Gratis
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 20:45 WIB

Percetakan kitab suci umat Islam ini berada di Kompleks Percetakan Al-Qur'an Raja Fahd (Majma Malik Fahd Li Thibaah Mushaf Syarif). Percetakan ini tak jauh dari Masjid Nabawi berjarak sekitar 12 kilometer.
Gebu Minang Kirim 9.000 Paket Sembako untuk Korban Bencana Sumbar
  • NASIONAL
  • Minggu, 19 Mei 2024 - 20:34 WIB

Sebanyak 9.000 paket sembako untuk korban bencana alam di Sumatera Barat (Sumbar) dikirimkan Gerakan Ekonomi dan Budaya (Gebu) Minang.